Pemkab Halmahera Barat Tetapkan Status Tanggap Darurat
Jailolo – Pemerintah Kabupaten Halmahera Barat resmi menetapkan status Tanggap Darurat Bencana Banjir dan Tanah Longsor menyusul eskalasi bencana yang meluas di wilayah Ibu dan Loloda. Keputusan krusial ini diambil setelah bencana tersebut dilaporkan menelan korban jiwa dan memaksa ribuan warga mengungsi. Bupati Halmahera Barat, James Uang, dalam rapat koordinasi bersama Forkopimda di Ruang Rapat […]

